PENGARUH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP PERKEMBANGAN MORALITAS MAHASISWA DI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

Penulis

  • Hapni Laila Siregar Universitas Negeri Medan
  • Ovy Aulandari Universitas Negeri Medan
  • Raja Riansyah Harahap Universitas Negeri Medan
  • Shafiah Azzahra Universitas Negeri Medan

Kata Kunci:

Pendidikan Agama Islam, Moralitas, Mahasiswa

Abstrak

Moralitas mahasiswa kini menjadi sorotan akibat banyaknya kasus-kasus yang melibatkan penurunan moral mahasiwa.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pendidikan agama Islam (PAI) terhadap perkembangan moralitas mahasiswa di Universitas Negeri Medan. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif .Teknik pengumpulan data diperoleh dari kuisioner yang disebarkan kepada mahasiswa muslim Universitas Negeri Medan melalui google form dengan metode survei untuk menganalisis pengaruh pendidikan agama islam terhadap moral mahasiswa di Univeritas Negeri Medan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengajaran agama islam pada mahasiswa memberikan pengaruh yang signifikan terhadap perkembangan moralitas mahasiswa Universitas Negari Medan.

Unduhan

Diterbitkan

2024-06-30