KEGIATAN PERWIRITAN DI DESA SILO LAMA, KECAMATAN SILO LAUT, KABUPATEN ASAHAN

Penulis

  • Hilda Zahra Lubis Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Arifin Muhammad Universitas Islam Negeri Sumatera utara
  • Fitria Nur Afni Siregar Universitas Islam Negeri Sumatera utara
  • Lia Roaina Universitas Islam Negeri Sumatera utara
  • Khoirunnisa Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Nurhaliza Hakim Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Kata Kunci:

Kegiatan, Wirid, Asahan

Abstrak

Artikel ini merupakan hasil penelitian yang mengkaji bagaimana pemahaman, upaya dan pengaruh revitalisasi tradisi wirit terhadap kesadaran kaum ibu-ibu di desa silo lama, kecamatan silo laut, kabupaten Asahan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan cara observasi, melibatkan teknik dokumentasi dan wawancara. Dari hasil penelitian ini diperoleh hasil bahwa kegiatan wirit di desa silo lama, kecamatan silo laut, kabupaten asahan dapat meningkatkan kualitas keimanan, ilmu agama, dan persaudaraan. Kegiatan wirit memiliki peran penting tersendiri dalam meningkatkan wawasan para ibu-ibu tentang ke-Islaman sehingga ibu-ibu merasakan perubahan kualitas hidup kearah yang lebih baik dari waktu ke waktu sejalan dengan bertambahnya pemahaman mereka tentang Islam.

This article is the result of research that examines how the understanding, effort and influence of the revitalization of the wirit tradition has on the awareness of mothers in the old silo village, Silo Laut sub-district, Asahan district. This study uses qualitative methods by means of observation, involving documentation and interview techniques. From the results of this study, it was found that wirit activities in Silo Lama village, Silo Laut sub-district, Asahan district can improve the quality of faith, religious knowledge, and brotherhood. Wirit activities have an important role in itself in increasing the knowledge of mothers about Islam so that mothers feel changes in the quality of life for the better from time to time in line with their increased understanding of Islam.

 

Unduhan

Diterbitkan

2024-06-30