PERAN ORGANISASI REMAJA MASJID AL- MALIK DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER REMAJA DI DESA KOLAM

Penulis

  • Putri Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Lulu Ilmanun Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Amalya Putri Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Winda Vita Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Rahmat Arian Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Rizky Arfansyah Munthe Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Budiman Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

Kata Kunci:

Remaja Masjid, Organisasi, Desa Kolam

Abstrak

Organisasi Remaja Masjid memiliki peran penting dalam perkembangan remaja di desa. Remaja juga merupakan aset penting bagi bangsa dan negara. Namun, di Desa Kolam, teramati fenomena keengganan remaja untuk bergabung dengan Organisasi Remaja Masjid. Sehingga remaja perlu digali potensinya dan diarahkan agar dapat menjadi generasi yang berkualitas dan berakhlak mulia. Salah satu wadah yang dapat membantu remaja dalam pengembangan diri dan berkontribusi bagi masyarakat adalah Organisasi Remaja Masjid. Fenomena ini perlu diteliti untuk memahami faktor-faktor yang mendasarinya dan mencari solusi untuk meningkatkan partisipasi remaja dalam kegiatan Organisasi Remaja Masjid. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat peran Organisasi Remaja Masjid Al-Malik dalam pembentukan karakter remaja di desa kolam. Metode penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi partisipan, dan wawancara secara mendalam.

Mosque youth organizations (ORMAS) have an important role in the development of teenagers in the village. Teenagers are also important assets for the nation and state. However, in Kolam Village, the phenomenon of youth reluctance to join ORMAS was observed. So, teenagers need to explore their potential and direct them so that they can become a generation of quality and noble character. One forum that can help teenagers develop themselves and contribute to society is the mosque youth organization. This phenomenon needs to be researched to understand the underlying factors and find solutions to increase youth participation in Mosque Youth Organization activities. The purpose of this study is to see the role of the Al-Malik Mosque Youth Organization in the formation of adolescent character in pond villages. This research method is a qualitative research with data collection techniques through participant observation, and in-depth interviews.

Unduhan

Diterbitkan

2024-06-30