ANALISIS IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA TERHADAP SEKOLAH DI INDONESIA
Kata Kunci:
implementasi, Kurikulum Merdeka, model pembelajaran inovatif, literasi, peningkatan kualitas belajar siswaAbstrak
Tujuan artikel ini adalah untuk menganalisis implementasi model pembelajaran pada Kurikulum Merdeka di Indonesia. Metode yang digunakan penelusuran literatur Jurnal. Dengan kata kunci implementasi kurikulum merdeka, yang dipublikasikan rentang tahun 2020-2024. Hasil yang diperoleh adalah, terdapat banyak bentuk penerapan (implementasi) sesuai dengan program pemerintah dalam kurikulum merdeka. Dengan penggunaan model pembelajaran inovatif dan literasi di sekolah mampu memberikan alternatif dan peluang bagi siswa untuk bisa memahami konsep pembelajaran dan meningkatkan kualitas belajar siswa.
The purpose of this article is to analyze the implementation of the learning model in the Merdeka Curriculum in Indonesia. The method used is journal literature search. With the keyword implementation of the independent curriculum, which was published in the range 2020-2024. The results obtained are, there are many forms of application (implementation) in accordance with government programs in the independent curriculum. With the use of innovative learning models, and a focus on literacy in schools, it is able to provide alternatives and opportunities for students to understand learning concepts and improve the quality of student learning.