DAMPAK MONETER TERHADAP SISTEM KEUANGAN SYARIAH DAN KONVENSIONAL
Kata Kunci:
Kebijakan Moneter, Sistem Keuangan, DampakAbstrak
Kebijakan moneter mempunyai peran penting dalam mengatur sistem keuangan suatu negara. Penelitian ini akan mempelajari teori dan praktik kebijakan moneter syariah dan konvensional di Indonesia menjawab tujuan penelitian ini, pendekatan studi literatur digunakan. Ini adalah jenis studi literatur yang mengumpulkan artikel jurnal yang berkaitan dengan tema penelitian. Bank Indonesia telah memperjelas sasaran inflasinya kepada masyarakat, dan kebijakan moneter ditujukan untuk mencapai sasaran inflasi yang ditetapkan pemerintah. Jika terjadi krisis ekonomi di Indonesia, itu pasti akan berdampak pada kesejahteraan dan kelayakan hidup masyarakat.
Unduhan
Diterbitkan
2024-06-30
Terbitan
Bagian
Articles