PENGARUH AKUNTANSI KARBON DAN KINERJA LINGKUNGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN SEKTOR TRANSPORTASI TERDAFTAR PADA BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2019-2022

Penulis

  • Fatika Rahma Fina Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Ida Bagus Ketut Bayangkara Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Kata Kunci:

Akuntansi Karbon, Kinerja Lingkungan, Nilai Perusahaan

Abstrak

Penelitian ditujukan agar mengerti pengaruh akuntansi karbon dan kinerja lingkungan terhadap nilai perusahaan. Dengan menggunakan data dari perusahaan transportasi yang terdaftar di BEI periode 2019-2022, analisis regresi linier berganda digunakan untuk menguji hipotesis penelitian. Variabel independen dalam penelitian ini akuntansi karbon. Variabel dependen nilai perusahaan yang diukur menggunakan nilai pasar perusahaan. Hasil menunjukkan bahwa akuntansi karbon bepengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan dan kinerja perusahaan tidak berpnegaruh signifikan positif terhadap nilai perusahaan.

Unduhan

Diterbitkan

2024-06-30