ANALISIS KESALAHAN SINTAKSIS PADA TEKS BERITA DARING BERJUDUL “NADIEM MAKARIM MENDIRIKAN GOJEK”
Kata Kunci:
Sintaksis, Kesalahan sintaksis pada kalimat, Analisis Teks BeritaAbstrak
Analisis kesalahan sintaksis pada teks berita daring berjudul "Nadiem Makarim Mendirikan Gojek". Sintaksis adalah ilmu tata kalimat yang menguraikan hubungan antar unsur bahasa untuk membentuk sebuah kalimat. Relevansi sintaksis difokuskan pada unsur-unsur pembentuk kalimat baik dari segi strukturnya (segmental maupun dari segi unsur-unsur pelengkapnya, suprasegmental). Penelitian ini membahas tentang kesalahan sintaksis yang terdapat pada teks berita. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengidentifikasi kesalahan dalam berbahasa, terutama dalam sintaksis, yang mungkin terdapat dalam teks berita daring. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kualtatif, karena dalam penelitian ini data yang dihasilkan berupa data deskriptif yang diperoleh dari data-data temuan yang berupa tulisan penjelasan. Hasil dari penelitian ini terlihat bahwa kesalahan sintaksis masing sering terjadi dalam teks berita daring, yang mungkin disebabkan oleh kurangnya pemahaman tentang sintaksis. Diharapkan agar penulis berita akan lebih berhati-hati lagi dalam menyusun teks berita agar menghindari kesalahan yang serupa.
Analysis of syntax errors in the online news text entitled "Nadiem Makarim Establishes Gojek". Syntax is the science of sentence structure which describes the relationship between language elements to form a sentence. Syntactic relevance is focused on the elements that form sentences both in terms of structure (segmental and in terms of complementary elements, suprasegmental). This research discusses syntactic errors found in news texts. The aim of this research was to identify errors in language, especially in syntax, that may be found in online news texts. This research uses a qualitative approach, because in this research the data produced is descriptive data obtained from found data in the form of explanatory writing. The results of this research show that syntax errors often occur in online news texts, which may be caused by a lack of understanding of syntax. It is hoped that news writers will be more careful in compiling news texts to avoid similar mistakes.